Home / News / Peristiwa

Jumat, 18 Agustus 2023 - 08:49 WIB

Ratusan Pengikut Jaringan NII Pimpinan Panji Gumilang Ucap Ikrar Setia kepada NKRI

Suaradermayu.com – Sebanyak 121 anggota Negara Islam Indonesia (NII) menyatakan mencabut baiat sebagai NII dan kembali ikrar setia kepada NKRI, Rabu (16/8/2023) malam.

Diketahui ratusan orang itu adalah pengikut Panji Gumilang yang juga pimpinan Ponpes Al Zaytun Indramayu.

Baca juga  Tiga Mobil Jadi Barang Bukti Kasus TPPU Panji Gumilang

Pencabutan baiat dari para anggota NII ini dilakukan di Embarkasi Haji Indramayu serta disaksikan langsung unsur Forkopimda Indramayu dan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT).

Baca juga  Viral Lucky Hakim “Salam Yahudi” di Al Zaytun, Ini Penjelasannya

Secara serentak, ratusan mantan pengikut Panji Gumilang itu mengucap ikrar setia kepada tanah air Indonesia.

Baca juga  Mbah Imam Ungkap Sosok Beking Pimpinan Al Zaytun Panji Gumilang

Bupati Indramayu, Nina Agustina mengatakan, sebagai pemerintah daerah pihaknya mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang sudah mendukung pencabutan baiat tersebut.

 

Share :

Baca Juga

Peristiwa

Banjir Sungai Cimanuk di Indramayu Mulai Surut, BPBD Tetap Waspada

News

Bupati Indramayu Salurkan Bantuan Selimut dan Karpet Buat Korban Banjir di Losarang

News

DPRD Indramayu Tak Terima Dituding Masuk Daftar Pengemplang Kredit Macet BPR Karya Remaja

News

Kasus Pemerkosaan Anak SD di Indramayu, Kak Seto : Perlindungan Terhadap Anak Harus Ditingkatkan Lagi

Peristiwa

Pemkab Indramayu Perbaiki 74 Titik Jalan Rusak, Siapkan Kelancaran Arus Mudik 2025

Kriminalitas

Kakek 62 Tahun Jadi Muncikari Prostitusi di Indramayu

Kriminalitas

Kakak Bunuh Adik Ipar di Indramayu, Polisi : Pelaku Sudah Diamankan

News

BNSP dan Lemhannas RI Berkolaborasi Bentuk Lembaga Sertifikasi Profesi